
Bidang usaha: IT Services
Posisi yang dibuka:
1.DevOps / development and operasional (2 orang)
Kriteria:
- Pendidikan S1/D3 Jurusan Ilmu Komputer, Sistem Informasi Informatika, dan jurusan lain yang relevan
- Minimal mahasiswa semester 6
- Bersedia magang pada jam kerja Senin-Jumat pukul 08.00 WIB – 17.00 WIB
- Bisa mengoperasikan linux server
- Familiar dengan VPN
- Mampu dan mau mengerjakan tugas sesuai target timeline dan spesifikasi yang sudah ditentukan
- Memiliki minat untuk terus belajar
- Bersedia onsite di Yogyakarta dan mengikuti masa magang selama 3 bulan
Job Description:
- Membantu mendokumentasikan infra dan SOP
- Mengerjakan task sesuai dengan SOP
- Melakukan manual deploy aplikasi
- Melakukan restart CT
- Melaksanakan setup server Laravel
- Melaksanakan setup server Springboot
2. Angular Developer (2 orang)
Kriteria:
- Pendidikan S1/D3 Jurusan Ilmu Komputer, Sistem Informasi Informatika, dan jurusan lain yang relevan
- Minimal mahasiswa semester 6 (mahasiswa semester akhir dan freshgraduate diutamakan)
- Memiliki pengetahuan dan pengalaman dalam penggunaan Javascript
- Tertarik dalam membangun aplikasi web dengan library dan framework Angular
- Memahami HTML, CSS, API, GIT / Git work-flow
- Memiliki pengetahuan tentang proses keseluruhan pengembangan web
- Bersedia mengikuti magang selama minimal 3 bulan
- Memiliki laptop pribadi
Job description:
- Membantu membangun serta pemeliharaan website menggunakan Angular Framework
- Belajar membuat aplikasi implementasi berdasarkan Business Process documentation
- Membantu membuat unit test frontend berdasarkan UAT documentation
- Berlatih membuat dokumen penerapan frontend
- Menerjemahkan hasil analisis ke working code
- Bekerja sama dengan tim proyek
3. Sistem Analis Project IT (3 orang)
Kriteria:
- Pendidikan S1/D3 Jurusan Ilmu Komputer, Sistem Informasi Informatika, dan jurusan lain yang relevan
- Menguasai notasi UML, BPMN dan yang sejenis
- Menguasai SQL dan perancangan database
- Memiliki kemampuan dan daya tahan untuk menulis dokumen proses hingga spesifikasi produk/project
- Pengalaman dalam menganalisis data untuk menarik kesimpulan yang relevan dengan bisnis
- Memiliki kemampuan untuk berkomunikasi dengan orang lain dan menggali informasi
- Memiliki laptop pribadi
- Jam kerja Senin-Jumat pukul 08.00 WIB – 17.00 WIB
Job description:
- Mempelajari dan berlatih melakukan analisa perilaku konsumen dan Proyek
- Berlatih membuat perencanaan dan pengelolaan project
- Berlatih menyelesaikan project dengan tepat
- Berlatih melakukan monitoring proyek berjalan sesuai rencana
- Memaparkan proyek yang dikerjakan
- Memelihara Komunikasi
- Menerima delegasi tugas dari atasan
Daftarkan dirimu segera melaluiĀ https://bit.ly/MAGANGUGM